PKN Kelas 6 Semester 2: Masyarakat Madani

PKN Kelas 6 Semester 2: Masyarakat Madani - Pada pertemuan kedua kali ini kita akan mebahas mengenai PKN Kelas 6 Semester 2: Masyarakat Madani. 

PKN Kelas 6 Semester 2: Masyarakat Madani
PKN Kelas 6 Semester 2: Masyarakat Madani

Pengertian Masyarakat Madani

Pernahkah kamu mendengar istilah Masyarakat madani? Masyarakat madani (civil Society) adalah wujud masyarakat yang mempunyai keteraturan hidup dalam suasana prikehidupan yang mandiri, berkeadilan sosial, dan sejahtera.

Masyarakat madani mencerminkan tingkat kemampuan dan kemajuan masyarakat yang tinggi untuk bersikap kritis dan partisipatif dalam menghadapi berbagai persoalan hidup.

Karakteristik masyarakat madani:

1. Memiliki keyakinan terhadap tuhan

2. Damai

3. Tolong menolong

4. Toleran

5. Keseimbangan antara Hak dan Kewajiban sosial

6. Berperadaban tinggi

7. Berakhlak mulia

Peranan umat beragama dalam masyarakat yang beradab dan sejahtera adalah sebagai berikut:

1. Berdialog untuk mengikis kecurigaan dan menumbuhkan saling pengertian

2. Melakukan studi - studi agama

Baca juga

3. Menumbuhkan kesadaran prularisme

4. Menumbuhkan kesadaran bersama - sama mewujudkan masyarakat madani

5. Menjaga perdamaian

7. Bermusyawarah dalam segala urusan

8. Bersikap adil.

Untuk menuju masyarakat sejahtera, seharusnya dapat menunjukkan prilaku positif yang menjadi karakteristik masyarakat sejahtera.

Sebagai pelajar tentu kamu sudah menunjukkan beberapa prilaku positif untuk mengisi kemerdekaan. Tunjukkan beberapa prilaku positif yang kamu tunjukkan sebagai pelajar dan anggota masyarakat.

NO

Prilaku positif sebagai pelajar

Prilaku positif sebagai anggota masyarakat

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Penutup: Demikian penjelasan materi PKN Kelas 6 kali ini tentang Masyarakat Madani, semoga bisa membantu menambah wawasan kita semua.

Tags :

Artikel Terkait